Kemandirian Belajar Siswa dalam Pembelajaran Matematika Secara Online di SMPN 2 Amurang Barat

Authors

  • Viki A. Sanggor Universitas Negeri Manado
  • Philotheus E. A. Tuerah Universitas Negeri Manado
  • James U. L. Mangobi Universitas Negeri Manado

DOI:

https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v2i4.750

Keywords:

Kemandirian, Belajar Siswa, Pembelajaran Matematika, Daring.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan bagaimana efektivitas kemandirian belajar siswa dalam pembelajaran matematika secara. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yaitu kualitatif deskriptif. Sampel penelitian terdiri dari 3 kelas yaitu kelas VII 10 siswa, kelas VIII 12 siswa, kelas IX 19 siswa SMPN 2 Amurang Barat. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan angket dan wawancara kepada 41 siswa. Data angket dalam penelitian ini memiliki 3 indikator yang terdiri dari inisiatif belajar, mendiagnosis pelaksanaan pembelajaran, dan kesulitan faktor eksternal. Hasil yang diperoleh antara lain pada indikator inisiatif belajar, siswa tidak bersemangat belajar matematika secara daring 51%, kurang bertanya kepada guru 41%, hanya menggunakan buku dari guru untuk belajar di rumah 37%, tidak semangat belajar walaupun dapat nilai rendah 51%, dan jarang hadir 20%. Indikator mendiagnosis pelaksanaan proses pembelajaran, penjelasan guru kurang menarik 73%, penjelasan guru sulit dipahami 32%, kurang mandiri dalam pembelajaran daring 61%, Pasif dalam kegiatan belajar 54%, pembelajaran membosankan 51%. Kesulitan faktor eksternal, tidak punya kuota internet 39%, tidak ada orang yang membantu mengerjakan tugas 20%, koneksi jaringan buruk 27%, lingkungan berisik 17%, tidak memiliki telepon genggam 27%. Wawancara kepada 3 siswa/siswi bahwa mereka mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran daring sehingga tingkat keefektifan dalam belajar mandiri tergolong rendah. Wawancara dengan guru matematika SMPN 2 Amurang barat bahwa siswa sering terlambat memasukkan tugas karena internet dan kurang aktif dalam pembelajaran. Efektivitas kemandirian siswa dalam pembelajaran daring masih tergolong rendah.

References

Al, Y. E. (2012). E-Learning Sebagai Media Pembelajaran. Jurnal Ilmiah Forestik.

Belawati, T. (2019). Pembelajaran Online. Banten: Universitas Terbuka.

Domu, I., & Mangelep, N. O. (2019, November). Developing of Mathematical Learning Devices Based on the Local Wisdom of the Bolaang Mongondow for Elementary School. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 1387, No. 1, p. 012135). IOP Publishing.

Domu, I., & Mangelep, N. O. (2020, November). The Development of Students’ Learning Material on Arithmatic Sequence Using PMRI Approach. In International Joint Conference on Science and Engineering (IJCSE 2020) (pp. 426-432). Atlantis Press.

Manambing, R., Domu, I., & Mangelep, N. O. (2018). Penerapan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia Terhadap Hasil Belajar Siswa Materi Bentuk Aljabar (Penelitian di Kelas VIII D SMP N 1 Tondano). JSME (Jurnal Sains, Matematika & Edukasi), 5(2), 163-166.

Makmur, D. W. (2017). E-Learning Teori dan Aplikasi. Bandung: Informatika.

Mangelep, N. (2013). Pengembangan Soal Matematika Pada Kompetensi Proses Koneksi dan Refleksi PISA. Jurnal Edukasi Matematika, 4.

Mangelep, N. O. (2015). Pengembangan Soal Pemecahan Masalah Dengan Strategi Finding a Pattern. Konferensi Nasional Pendidikan Matematika-VI,(KNPM6, Prosiding), 104-112.

Mangelep, N. O. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Pada Pokok Bahasan Lingkaran Menggunakan Pendekatan PMRI Dan Aplikasi GEOGEBRA. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 193-200.

Mangelep, N. O. (2017). Pengembangan Website Pembelajaran Matematika Realistik Untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(3), 431-440.

Mangelep, N., Sulistyaningsih, M., & Sambuaga, T. (2020). PERANCANGAN PEMBELAJARAN TRIGONOMETRI MENGGUNAKAN PENDEKATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA. JSME (Jurnal Sains, Matematika & Edukasi), 8(2), 127-132.

Moeloeng, L. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Purba, P. G. (2020, Mei 4). Pentingnya Balajar Anak di Masa Pandemi. Retrieved Juni 18, 2021, from DW: https://www.dw.com/id/pentingnya-kemandirian-belajar-anak-di-masa-pandemi/a-53326909

Putra, I. B. (2021). Kesulitan Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Secara Daring. Jurnal Refleksi Pembelajaran.

Rafika, I. d. (2017). Upaya Guru Dalam Menumbuhkan Kemandirian Belajar di SD Negeri 22 Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Unsyiah, 116.

Rusman. (2014). Model - Model Pembelajaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sulistyaningsih, M., & Mangelep, N. O. (2019). PEMBELAJARAN ARIAS DENGAN SETTING KOOPERATIF DALAM PEMBELAJARAN GEOMETRI ANALITIKA BIDANG. Jurnal Pendidikan Matematika (JUPITEK), 2(2), 51-54.

Sulistyaningsih, M., Mangelep, N. O., & Kaunang, D. F. (2022). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN E-LEARNING PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN PROBLEM POSING. Gammath: Jurnal Ilmiah Program Studi Pendidikan Matematika, 7(2), 105-114.

Sumarmo, U. (2004). Apa, Mengapa dan Bagaimana Dikembangkan Pada Peserta Didik. Makalah pada Seminar Tingkat Nasional, 8. Retrieved from Doc Player.

Supriyatno, H. (2020, Juni 08). Pembelajaran Daring di Tengah Covid-19. Retrieved Juni 17, 2021, from Harian Bhirawa: https://www.harianbhirawa.co.id/pembelajaran-daring-di-tengah-pandemi-covid-19/

Tambunan, H. (2010). Model Pembelajaran Berbasis E-Learning Suatu Tawaran Pembelajaran Masa Kini dan Masa Yang Akan Datang. Jurnal Generasi Kampus, 92 - 114.

Tiwow, D., Wongkar, V., Mangelep, N. O., & Lomban, E. A. (2022). Pengaruh Media Pembelajaran Animasi Powtoon Terhadap Hasil Belajar Ditinjau dari Minat Belajar Peserta Didik. Journal Focus Action of Research Mathematic (Factor M), 4(2), 107-122.

Downloads

Published

2022-11-18

How to Cite

Viki A. Sanggor, Philotheus E. A. Tuerah, & James U. L. Mangobi. (2022). Kemandirian Belajar Siswa dalam Pembelajaran Matematika Secara Online di SMPN 2 Amurang Barat. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 2(4), 59–72. https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v2i4.750