HUBUNGAN KARAKTERISTIK KECANDUAN GAME ONLINE TERHADAP KELELAHAN MATA PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR

Authors

  • Erlina Lestariningsih Universitas Riau
  • Herlina Herlina Universitas Riau
  • Musfardi Rustam Universitas Riau

DOI:

https://doi.org/10.55606/jikki.v3i1.1012

Keywords:

Anak usia sekolah, Karakteristik Kecanduan game online, Kelelahan mata

Abstract

Pendahuluan: Kecanduan game online adalah suatu gangguan kontrol terhadap hasrat atau keinginan bermain game online secara berlebih sehingga timbul ketidakberdayaan atau ketidakmampuan untuk menghentikan aktivitas tersebut. Dampak dari game online dengan lama bermain ≥ 2-4 jam perhari dapat mengakibatkan kelelahan pada mata yang disebabkan oleh paparan radiasi yang dihasilkan oleh layar komputer atau gadget. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan kecanduan game online terhadap kelelahan mata pada anak usia sekolah dasar. Metode: Desain penelitian kuantitatif dengan metode penelitian korelasional. Penelitian ini dilakukan di SD Al-Azhar Syifa Budi Pekanbaru dengan jumlah sampel sebanyak 151 anak kelas 5 dan 6 dengan teknik stratified random sampling. Alat ukur yang digunakan adalah lembar kuesioner. Analisis pada uji statistik menggunakan analisis univariat dan bivariat menggunakan uji Pearson chi-square. Hasil: hasil penelitian berdasarkan uji statistik Pearson chi-squaredi SD Al-Azhar Syifa Budi Pekanbaru terdapat hubungan antara kecanduan game online terhadap kelelahan mata diketahui p-value < 0,05 dengan nilai p-value = 0,000 sehingga Ho ditolak. Kesimpulan: ada hubungan antara karakteristik kecanduan game online terhadap kelelahan mata pada anak usia sekolah dasar.

 

 

References

APJII. (2018). Penetrasi dan perilaku penggunaan internet Indonesia. Asosiasi Penyelenggaraan Jasa Internet Indonesia. Diperoleh pada tanggal 14 Oktober 2019 dari http://apjii.or.id/survei2018.

Azwar, S, 2012, Perhitungan Sampel dan Skala Psikologi, Salemba Medika, Jakarta.

Daulay, Wardiyah. 2010. Pengaruh Penerapan Terapi Kognitif Perilaku Tehadap Perubahan Pikiran dan Perilaku Anak Usia Sekolah yang Mengalami Kesulitan Belajar di SDN Keluraha Pondok Cina. Depok : Universitas Indonesia.

Supriati, F. (2012). Faktor-Faktor yang Berkaitan dengan Kelelahan Mata pada Karyawan Bagian Administrasi di PT. Indonesia Power UBP Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro, 1(2), 18791.

Fitriatun Solikhah, F., & Casmini, C. (2017). Efektivitas Pendekatan Rational Emotive Behaviour Therapy Untuk Mengurangi Kecanduan Game Online Pada Anak Sekolah Dasar Di Sd N Jumeneng, Sumberadi, Mlati, Sleman. Hisbah: Jurnal Bimbingan Konseling Dan Dakwah Islam, 13(2), 14–34. https://doi.org/10.14421/hisbah.2016.132-02

Gaol, T. L. (2012). Hubungan Kecanduan Game Online Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Teknik Universitas Indonesia. (Skripsi) Universitas Indonesia, Jakarta

Hidayah, N., Daulay, R., & Permana, L. I. (2016). Kondisi Penurunan Ketajaman Penglihatan Anak Di SDN Sungai Jingah 4 Banjarmasin. DINAMIKA KESEHATAN: JURNAL KEBIDANAN DAN KEPERAWATAN, 7(2), 185-192.

Iqbal, A. (2021). Hubungan Kecanduan Game Online Terhadap Resiko Gangguan Kesehatan Mata Pada Remaja Di Dusun Bojongsari RW/02.

Janttaka, N & Juniarta, W. (2020). Analisis Dampak Game Online Mobile Legend Pada Anak Usia Sekolah Dasar Di Desa Junjung Kecamatan Sumbergempol Kabupaten Tulungagung. Inventa : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 4 (2), hlm.132-141.

Laili, F. M., & Nuryono, W. (2015). diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang berbunyi "penerapan konseling keluarga untuk mengurangi kecanduan game online pada siswa kelas VIII SMP Negri 21 Surabaya" dapat diterima. Kata kunci : konseling keluarga, kecanduan game online. Jurnal BK, 5(1), 65-72.

Marsden, J., Stevens, S., & Ebri, A. (2019). How to measure distance visual acuity. Community Eye Health, 27(85), 16

Nurdilla, N., Arneliwati, A., & Elita, V. (2018). Hubungan kecanduan bermain game online dengan kualitas tidur remaja. Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Ilmu Keperawatan, 5(2), 120-126.

Purnama, A. E., Keloko, A. B., & Ashar, T. (2015). Hubungan Perilaku Anak Remaja Mengenai Permainan Game Online dengan Keluhan Kelelahan Mata di Kelurahan Padang Bulan Medan Tahun 2013. Kebijakan, Promosi Kesehatan dan Biostatistika, 1(2), 14346.

Rinda, F. (2019). Hubungan Durasi Bermain Vidio Game Dengan Ketajaman Penglihatan Pada Anak Sekolah Di Sdn 007 Pulau Birandang. Jurnal Ners, 3(2), 12.

Simbolon, Roy Vanbasten. 2016. Hubungan Intensitas Pencahayaan dan Lama Paparan Radiasi Monitor Komputer dengan Keluhan Kelelahan Mata pada Pekerja Pengguna Komputer di Kantor Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara. Jurnal. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Volume 2, No.2, Tahun 2016.

Supriati F. 2012; Faktor-Faktor yang Berkaitan dengan Kelelahan Mata pada Karyawan Bagian Administrasi di PT. Indonesia Power UBP Semarang. J Kesehat Masy Univ Diponegoro.

Surahman., Rachmat, M., & Supardi, S. (2016). Metodologi Penelitian. Modul Bahan Ajar Cetak Farmasi, hal 232.

Tauhidah, N. I. (2019). Status gizi dan kemampuan daya lihat dan daya dengar anak di TK Aisyah XV Bustanul Athfal Banjarmasin tahun 2019. Tunas-Tunas Riset Kesehatan, 9(4), 345-351.

Wicaksono, W. H. (2020). Hubungan penggunaa gadget dengan gangguan kesehatan mata pada anak sekolah dasar di SD negri cangkol 3 mojolaban sukorhajo. Jurnal Penelitain Kesehatan, 31.

Yuniarti, Sri. (2015). Asuhan Tumbuh Kembang Neonatus Bayi: Balita dan Anak Prasekolah. Bandung : PT Refika Aditama.

.

Downloads

Published

2023-03-31

How to Cite

Erlina Lestariningsih, Herlina Herlina, & Musfardi Rustam. (2023). HUBUNGAN KARAKTERISTIK KECANDUAN GAME ONLINE TERHADAP KELELAHAN MATA PADA ANAK USIA SEKOLAH DASAR. Jurnal Ilmu Kedokteran Dan Kesehatan Indonesia, 3(1), 41–54. https://doi.org/10.55606/jikki.v3i1.1012

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.